Kajian Sistem Pencahayaan pada Laboratorium Digital Printing dan Cetak Offset Polimedia terhadap Standar Persyaratan Kesehatan Lingkungan Kerja Industri (K3)

Authors

  • Besse Irna Tawaddud Politeknik Negeri Media Kreatif PSDKU Makassar

Abstract

Salah satu faktor fisik yang harus diperhatikan dan merupakan wujud kepatuhan terhadap pembiasaan  budaya K3 dalam produksi percetakan adalah iluminasi atau pencahayaan. Baik buruknya illuminasi suatu area kerja berbanding lurus dengan produktivitas kerja. Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi illuminasi di laboratorium digital printing dan offset Polimedia. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif ex post facto dengan metode penelitian observasional dan komparasi hasil observasi dengan standar Persyaratan Kesehatan Lingkungan Kerja Industri PERMENKES No. 70 Tahun 2016. Hasil penelitian diperoleh bahwa illuminasi pada tiap unit  laboratorium  tidak ada yang sesuai standar. Penyusunan kembali tata letak posisi kerja serta penempatan mesin merupakan hal yang patut dipertimbangkan.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Besse Irna Tawaddud, Politeknik Negeri Media Kreatif PSDKU Makassar

Teknik Grafika K3 dan Manajemen Lingkungan Grafika

References

Andriyanti, P.2012. Analisis Pengaruh Suara dan Pencahayaan terhadap Produktivitas dan Kenyamanan Pengguna Komputer.

Amin, Nurhani. 2011. Optimasi Sistem Pencahayaan dengan Memanfaatkan Cahaya Alami (Studi Kasus Lab. Elektronika dan Mikroprosesor UNTAD) Jurnal Ilmiah Foristek Vol.1,43-50

Devi, et al. 2014. Usulan Perbaikan Sistem Pencahayaan di Unit Percetakan Perusahaan XXX Sumatera Utara. Teknik Industri. ISSN: 2443-0579. Vol. 5 (1): 7- 12.

Martinez, A., Merodio, J. 2018. Sustainability-MDPI. Evaluation and Improvement of Lighting Efficiency in Working Spaces, 10, 2-16

Parera, L., Tupan, H.,Puturuhu, V. 2018. Analisis Pengaruh Intensitas Penerangan Pada Laboratorium Dan Bengkel Jurusan Teknik Elektro. DOI: 10.31959/js.v8i1.72

Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) No.5 Tahun 2018

Putera dan Gunawan. 2017. OPSI – Jurnal Optimasi Sistem Industri .Analisis Intensitas Cahaya pada Area Produksi terhadap Keselamatan dan Kenyamanan Kerja Sesuai dengan Standar Pencahayaan (Studi Kasus Di PT. Lendis Cipta Media Jaya). ISSN 1693-2102 Vol 10 No 2

Rahmayanti, D., Artha, A.2015. Optimasi Sistem Industri. Analisis Bahaya Fisik: Hubungan Tingkat pencahayaan dan Keluhan Mata Pekerja pada Area Perkantoran Health, Safety, and Environmental (HSE) PT Pertamina RU VI Balongan . Vol. 14, 71-98.

SNI 03-6575-2001 tentang Tata Cara Perancangan Sistem Pencahayaan Buatan pada Bangunan Gedung

Standar Persyaratan Kesehatan Lingkungan Kerja Industri (PERMENKES No. 70 Tahun 2016). Faktor Fisik, Faktor Biologi, Penanganan Beban Manual

Tarwaka, et al. 2004. Ergonomi untuk Keselamatan Kesehatan Kerja dan Produktivitas. Surakarta: Uniba Press

Widowati, Evi. 2009. Jurnal KEMAS 5 UNNES. Pengaruh Intensitas Pencahayaan Lokal. ISSN 1858-119664-69

Yusuf, M. 2015. Seminar Nasional IENACO. Efek Pencahayaan terhadap Prestasi dan Kelelahan Kerja Operator, 24-29

Downloads

Published

2020-02-15