PROGRAM PEMBINAAN PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU KIMIA MA/SMA PADA MGMP KIMIA KABUPATEN MOJOKERTO BERBASIS IoT

Authors

  • M. Muchson
  • Munzil
  • Nur Candra Eka Setiawan
  • Meyga Eva Ferama Sari
  • Shela Novitasari
  • Deni Ainur Rokhim SMAN 3 Sidoarjo

Keywords:

Chemistry learning media, coaching programs, distance learning process, online learning.

Abstract

     Abstract. COVID-19 pandemic can accelerate education 4.0, by changing the face-to-face learning system to online. The transition of the learning system to online bring several problems to the world of education. This problem is related to the unpreparedness of the teacher in preparing learning media to support the Distance Learning Process (PJJ). PJJ system is carried out by utilizing information technology. To support online learning, chemistry teachers in Mojokerto are mostly not yet skilled in using Information Technology (IT), such as learning media online and maximizing the functions platforms of pre-existing such as power points. However, chemistry learning needs to be done with a touch of  IT. Because chemical materials are submicroscopic and abstract, so IT is needed to understand them more easily. With the development of the Internet of Things (IoT), it can be utilized by maximizing the use of the internet for activities. Community dedication as an applicable activity of the Tri Dharma of Higher Education in the form of training is one effort that is felt to be done to overcome these problems. Therefore, the Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Science, Universitas Negeri Malang provided training in making learning media online to Chemistry MGMP MA/SMA in Mojokerto city. The scope of activities carried out includes (1) program socialization and cooperation to school, (2) coaching, and (3) monitoring and evaluation. The results obtained indicate that this training activity is very useful and provides more insight into learning media online, with the hope that this activity can be carried out regularly to improve teacher skills in utilizing IT.

 

 

 

 

 

 

 

Abstrak. Pandemi COVID-19 mampu mengakselerasi pendidikan 4.0 dengan mengubah sistem pembelajaran tatap muka menjadi daring. Peralihan sistem pembelajaran menjadi daring membawa beberapa persoalan tersendiri bagi dunia pendidikan. Persoalan tersebut berkaitan dengan ketidaksiapan guru dalam menyiapkan media pembelajaran guna mendukung proses Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ). Sistem PJJ dilakukan dengan memanfaatkan teknologi informasi. Guna menunjang pembelajaran daring guru-guru kimia di Kabupaten Mojokerto sebagian besar belum terampil dalam menggunakan Information Technology (IT), seperti media pembelajaran online serta memaksimalkan fungsi platform yang sudah ada sebelumnya seperti power point. Selain hal itu, pembelajaran kimia memang perlu dilakukan dengan sentuhan IT. Hal tersebut dikarenakan materi kimia bersifat submikroskopik dan abstrak, sehingga diperlukan IT untuk lebih mudah memahaminya. Dengan berkembangnya Internet of Things (IoT) saat ini, maka dapat dimanfaatkan dengan memaksimalkan penggunaan internet untuk kegiatan pembelajaran kimia, baik teori maupun praktikum. Pengabdian masyarakat sebagai kegiatan aplikatif tri dharma perguruan tinggi dalam bentuk pelatihan merupakan salah satu upaya yang dirasa dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut. Oleh karena itu, Jurusan Kimia FMIPA Unversitas Negeri Malang memberikan pelatihan pembuatan media pembelajaran online  kepada MGMP Kimia MA/SMA Kabupaten Mojokerto. Lingkup kegiatan yang dilakukan meliputi: (1) sosialisasi program dan kerja sama ke sekolah, (2) pembinaan, serta (3) monitoring dan evaluasi. Hasil yang diperoleh menyatakan bahwa kegiatan pelatihan ini sangat bermanfaat dan memberikan wawasan lebih terkait media pembelajaran online, dengan harapan kegiatan ini dapat dilaksanakan secara berkala untuk meningkatkan keterampilan guru dalam memanfaatkan IT.

References

Arikunto, S. (2010) Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta. hal 120-123

Bortnik, B., Stozhko, N., Pervukhina, I., Tchernysheva, A., & Belysheva, G. (2017). Effect of Virtual Analytical Chemistry Laboratory on Enhancing Student Research Skills and Practices. Research in Learning Technology, 25, 1±20. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.25304/rlt.v25.1968

Kinanti, M. D. & Subagio, F. M. (2020) ‘PENGEMBANGAN LKPD BAHASA INGGRIS BERBANTU APLIKASI QUIZIZZ KELAS IV SEKOLAH DASAR Abstrak’, Jurnal PGSD, 8(3), pp. 539–548.

Mahali, M. I. (2017) ‘Smart Door Locks Based on Internet of Things Concept with mobile Backend as a Service’, Elinvo (Electronics, Informatics, and Vocational Education), 1(3), pp. 171–181. doi: 10.21831/elinvo.v1i3.14260.

Majid, A. (2014). Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Mustakim (2020) ‘Efektivitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran Matematika the Effectiveness of E-Learning Using Online Media During the Covid-19 Pandemic in Mathematics’, Al asma: Journal of Islamic Education, 2(1), pp. 1–12.

Rokhim, D., Asrori, M. & Widarti, H. (2020) ‘Pengembangan Virtual Laboratory Pada Praktikum Pemisahan Kimia Terintegrasi Telefon Pintar’, JKTP: Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 3(2), pp. 216–226. doi: 10.17977/um038v3i22020p216.

Sepriani, K. (2020) Bahaya Game Online Bagi Pertumbuhan Anak. Available at: https://jurnalsumbar.com/2020/02/bahaya-game-online-bagi-pertumbuhan-anak/ (Accessed: 26 October 2020).

Wahyuni, S., Mujiyanto, J., Rukmini, D., & Fitriati, S. W. (2019). Persepsi Guru Terhadap Penggunaan Socrative Sebagai Media Penilaian Interaktif. In Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS) (Vol. 2, No. 1, pp. 309-314).

Zeynep Tatli, & Alipasa Ayas. (2013). Effect of a Virtual Chemistry Laboratory on Students' Achievement. Journal of Educational Technology & Society, 16(1), 159-170. Retrieved March 26, 2021, from http://www.jstor.org/stable/jeductechsoci. 16.1.159.

Downloads

Published

2021-07-04

How to Cite

Muchson, M., Munzil, Setiawan, N. C. E., Sari, M. E. F., Novitasari, S., & Rokhim, D. A. (2021). PROGRAM PEMBINAAN PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU KIMIA MA/SMA PADA MGMP KIMIA KABUPATEN MOJOKERTO BERBASIS IoT. Panrita Abdi - Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 5(3), 420–431. Retrieved from http://journal.unhas.ac.id/index.php/panritaabdi/article/view/12017

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.