Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penjualan “Waleu” Kaos Lampung di Bandar Lampung

Authors

  • Hendri Dunan Universitas Bandar Lampung
  • Muhammad Rizky Antoni Universitas Bandar Lampung
  • Appin Purisky Redaputri Universitas Bandar Lampung
  • Heylin Idelia Jayasinga Universitas Bandar Lampung

Keywords:

Analisa Faktor, Penjualan, Produk, Price, Place, Promotion

Abstract

Pemasaran merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempertahankan kelangsungan hidup atau untuk menjaga kestabilan usahanya dan untuk berkembang. Untuk itu setiap perusahaan harus memiliki kegiatatan pemasaran produknya yang dimulai dari sebelum produk itu dibuat sampai dengan produk tersebut dipakai oleh konsumen. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian yang menggunakan pendekatan kuantitatif karena data yang akan digunakan untuk menganalisis hubungan antar variabel dinyatakan dengan angka atau skala numerik. Penelitian ini menganalisis faktor yang mempengaruhi penjualan Waleu Kaos Lampung. Penelitian  dilakukan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara Product, Price, Promotion, Place  terhadap penjualan konsumen. Hasil penelitian Product berpengaruh positif dan signifikan terhadap penjualan. Place berpengaruh positif dan signifikan  terhadap penjualan. Promotion berpengaruh positif dan signifikan terhadap penjualan. Place berpengaruh positif dan signifikan terhadap penjualan.penelitian ini menunjukan bahwa ada pengaruh Product, Price, Promotion, Place secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap penjualan Pada “Waleu” Kaos Lampung Di Bandar Lampung. pengaruh Product, Price, Promotion, Place, terhadap penjualan  sebesar 85,5% sisanya sebesar 14,5% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak penulis teliti.

References

Amstrong, G. dan P. Kotler. (2000). Principles of Marketing. Pearson Education. United States of America.

Augusty Ferdinand. (2006). Metode Penelitian Manajemen: Pedoman Penelitian untuk Skripsi, Tesis dan Disertasi Ilmu Manajemen. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Basu. Swastha. (1991). Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty.

Basu Swastha. (2001). Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: BPFE.

Basu Swastha dan Irawan, (2005). Asas-asas Marketing. Yogyakarta: Liberty.

Buchari Alma. (2002). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung : CV. Alfabeta.

David Gilbert. (2003). Retail Marketing Management, Second Edition. Prentice Hall.

Dharmmesta dan Irawan. (2001). Manajemen Pemasaran Modern, Edisi Kedua. Yogyakarta.

Fandy Tjiptono. (2006). Manajemen Pelayanan Jasa. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Ghozali, Imam. (2002). Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, Imam. (2009). “Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS“. Semarang : UNDIP.

H.M, Jogiyanto. (2010). Analisis dan Desain Sistem Informasi.Yogyakarta: Andi Offset.

Keegan, W.J. and Green, M.S. (2008). Global Marketing. NJ: Prentice Hall Upper Saddle River.

Kotler P. (1999). Manajemen pemasaran di Indonesia. Edisi 1. Jakarta: Salemba Empat.

Kotler. (1993). Manajemen Pemasaran (Analisis perencanaan, implementasi dan pengendalian). Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Kotler, Philip. (1997). Manajemen Pemasaran Analisis Perencanaan, Implementasi dan Pengendalian (terjemahan Jaka Wasana). Jakarta: Salemba Empat.

Kotler, Philip. (2000). Manajemen Pemasaran. Jakarta. PT. Prenhallindo.

Kotler, Philip, John Bowen dan James Makens. (2002). Pemasaran Perhotelan dan Kepariwisataan, Versi Bahasa Indonesia, Edisi Kedua, Jilid 2. Jakarta: Prenhallindo.

Kotler dan Keller. (2007). Manajemen Pemasaran, Edisi 12, Jilid 1.Jakarta: PT.Indeks.

Kotler, Amstrong. (2012). Prinsip-prinsip pemasaran, Edisi keduabelas, Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip dan Armstrong, Gary. (2012). Principles of Marketing. New Jersey: Prentice Hall.

McCarthy, Jerome E. (1964). Basic Marketing. A Managerial Approach. Homewood, Illinois: Irwin. pp. 769. ISBN 0256025339.

Mischitelli, V. (2000). Your New Restaurant. Canada: Adams Media Cooperation.

Mulyana, Mumuh. (2019). Strategi Penetapan Harga. Manajemen Pemasaran. Universitas Terbuka.

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2012). Memahami penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Stanton, William J. (2003). Prinsip Pemasaran (terjemahan). Edisi 7,jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Utami, Christina Widya. (2012). Manajemen Ritel. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.

Winardi. (2001). Motivasi & Pemotivasian dalam Manajemen. Jakarta : PT. RajaGrafindo Persada.

Downloads

Published

2020-10-24

Issue

Section

Articles