STUDI EMPIRIS PERATURAN DAERAH MENGENAI CCTV TERKAIT PRIVASI DATA DI KOTA-KOTA JAWA TIMUR

Authors

  • Andieka Rabbani Institut Teknologi Sepuluh Nopember
  • Novian Noormansyah Institut Teknologi Sepuluh Nopember
  • Refais Akbar Zufira Institut Teknologi Sepuluh Nopember
  • Ferdy Pramudya Firdaus Institut Teknologi Sepuluh Nopember
  • Nur Aini Rakhmawati Institut Teknologi Sepuluh Nopember http://orcid.org/0000-0002-1321-4564

DOI:

https://doi.org/10.26487/jbmi.v17i1.9586

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peraturan apa yang ada mengenai CCTV di Provinsi Jawa Timur yang terkait dengan privasi data dan menentukan kesamaan dan perbedaan mereka. Objek dari penelitian ini mencakup peraturan daerah Jawa Timur mengenai teknologi informasi. Metode yang digunakan dalam paper ini yaitu studi empiris terhadap beberapa peraturan daerah di Jawa Timur mengenai teknologi informasi dan beberapa sumber bacaan lain yang terkait pula. Kesimpulan akhirnya bahwa di Provinsi Jawa Timur belum banyak peraturan yang mengatur mengenai CCTV dan privasi data.Kata Kunci: CCTV; Peraturan; Privasi data; Teknologi informasi

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Andieka Rabbani, Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Department of Information System

References

Ali, A. N. (2011). Quality and qualitative studies: The case of validity, reliability, and generalizability. Issues in Social and Environmental Accounting, 25-26.

Ashby, M. P. (2017). The Value of CCTV Surveillance Cameras as an Investigative Tool: An Empirical Analysis. European Journal on Criminal Policy and Research, 441-459.

Brandon, C. W., & David, P. F. (2009). Public Area CCTV and Crime Prevention: An Updated Systematic Review and Meta‐Analysis. Justice Quarterly, 716-745.

Meutia, E. D. (2015). Internet of Things – Keamanan dan Privasi. Seminar Nasional Dan Expo Teknik Elektro 2015.

Mys. (2012, April 25). Pemerintah Perbarui Regulasi JDIH. Retrieved from Hukum Online: https://www.hukumonline.com/berita/baca/lt4f97ae8a02d47/pemerintah-perbarui-regulasi-jdih/

Pratama, B. (2018, Desember 07). DATA PRIBADI (ELEKTRONIK) DALAM PERSPEKTIF UU-ITE. Retrieved from BINUS UNIVERSITY Faculty of Humanities: https://business-law.binus.ac.id/2018/12/07/data-pribadi-elektronik-dalam-perspektif-uu-ite/

Wacana, S. (2019, Maret 23). Pengertian Macam-macam Metode Penelitian. Retrieved from Kompasiana: https://www.studiobelajar.com/metode-ilmiah/

Wardiana, W. (2002). Perkembangan Teknologi Informasi di Indonesia. In Seminar dan Pameran Teknologi Informasi 2002, Fakultas Teknik Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Jurusan Teknik Informatika. Bandung: e-LiS Repository.

Novian Noormansyah, Andieka Rabbani, Ferdy Pramudya, Refais Akbar Zufira, & Nur Aini Rakhmawati. (2020). doppant/etika-profesi: Data Penelitian (Version 1.1) [Data set]. Zenodo. http://doi.org/10.5281/zenodo.3700541

Published

2020-06-24

How to Cite

Rabbani, A., Noormansyah, N., Zufira, R. A., Firdaus, F. P., & Rakhmawati, N. A. (2020). STUDI EMPIRIS PERATURAN DAERAH MENGENAI CCTV TERKAIT PRIVASI DATA DI KOTA-KOTA JAWA TIMUR. JBMI (Jurnal Bisnis, Manajemen, Dan Informatika), 17(1), 80-87. https://doi.org/10.26487/jbmi.v17i1.9586

Issue

Section

Articles