Proses Fonologis Kata Serapan di Bidang Budaya dari Bahasa Arab ke Dalam Bahasa Bawean

Authors

  • anam khoirul anam UIN Sunan Kalijaga
  • Hisyam Zaini Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga

Abstract

Dalam fenomena bahasa, tidak akan lepas dari fenomena kata serapan dari bahasa asing, hal ini terjadi karena adanya kebutuhan masyarakat dalam berkomunikasi sehari-hari. Fenomen bahasa serapan juga terjadi dalam bahasa Bawean, khususnya dalam wilayah kata serapan Arab ke dalam kata Bawean. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan proses fonologis bahasa Arab terhadap bahasa Bawean dalam hal pembentukan istilah budaya-budaya di pulau Bawean. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskripsi komparatif sinkronis yang bersumber pada data bahasa Bawean, jenis data berupa nama-nama pada istilah budaya-budaya di pulau Bawean. Data dikumpulkan dengan metode simak dan catat. Data yang telah terkumpul dalam bentuk tulisan dianalisis dengan menggunakan metode agih dan teknik pilah unsur penentu (PUP) kemudian dilanjutkan dengan metode padan untuk menemukan unsur pembeda. Peneliti menemukan kata serapan bahasa Arab ke dalam bahasa Bawean pada beberapa istilah dalam penamaan budaya seperti Rowah-rowah, Dikker, Medher, Sasakbenan, Berkat, Dhurung, Srakalan, dan Molod, pada kedelapan budaya pulau Bawean tersebut akan dibahas secara rinci terkait perubahan fonem, penambahan fonem, pengurangan fonem pada analisis fonologi yang termasuk bagian dari kajian Morfofonologi.

References

Abdul Chaer. (1994). Linguistik Umum. Rineka Cipta.

Abdul Chaer. (1995). Sosiolingustik Perkembangan Awal. Rineka Cipta.

Abdul Chaer. (2009). Fonologi Bahasa Indonesia. Rineka Cipta.

Abdul Gaffar Ruskhan. (2000). Pungutan Pada Bahasa Arab dalam Bahasa Indonesia. PPPB.

Abdul Hafidz. (2021). Konfigurasi Filantropi dalam Tradisi Maulid Nabi SAW di Bawean. JURISY, 01(01).

Afjalurrahmansyah Yasin. (2018). Bahasa Arab dalam Bahasa Indonesia (Analisis Kritis Perubahan Makna Kata Serapan Bahasa Arab). Jurnal Bahasa Dan Sastra Arab, 04(01).

Ahmad Suherman. (2018). Perubahan Fonologis Kata-Kata Serapan Bahasa Sunda dari Bahasa Arab. Sosiohumanika, 04(01).

Alfiyah hasanah, Moh. Badrih, S. W. (2024). Representasi Realitas kehidupan Pendidikan Masyarakat Bawean dalam Lirik Lagu-Lagu Daerah Bawean. Jurnal Ilmiah Nosi Unisma Malang, 12(1), 1–52. https://doi.org/10.21608/pshj.2022.250026

Asrumi, Nenes Mardiati, B. S. (2018). Kemampuan Pelafalan Bunyi Kosakata Dasar Bahasa Indonesia oleh Lutsiana Anak Tunagrahita Ringan di SLB Negeri Patrang Kbaupaten Jember. 19(2), 130–146.

Chaedar Alwasilah. (1986). Sosiologi Bahasa. Angkasa.

Dr. Donal M. Ratu, SPd., M. H. (2020). Morfologi Bahasa Indonesia. JP Creative.

Elvrin Septyanti, A. (2023). Analisis Kesalahan Penggunaan Fonem dalam Teks Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP IT Bangkinang. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 06(09).

Eva Dwi Widjayanti. (2016). Variasi Dialek Bahasa bawean di Pulau Bawean Kabupaten Gresik (Kajian Dialektologi). Universitas Airlangga.

Happy Elinasari, E. I. (2021). Phonological Interference Forms of Filipino Language in BIPA Learning. Widyantara, 01(01).

Hasanatul Hamidah, T. (2018). Interferensi Fonologis Bahasa Arab “Analisis Kontrastif Fonem Bahasa Arab Terhadap Fonem Bahasa Indonesia Pada Mahasiswa Universitas Al Azhar Bukan Jurusan Sastra Arab. Jurnal Al-Azhar Indonesia Seri Humaniora, 04(02).

Jacob Vredenbergt. (1990). Bawean dan Islam. INIS.

Jhon A, G. (1996). The Handbook of Phonological Theory. Blackwell.

Junanah. (2010). Kata Serapan Bahasa Arab dalam Serat Centhini:Kajian Morfosemantis. Safiria Insania Press.

Mahbubah, L., Ilmiyah, T., Al-khairat, A. I., & Pamekasan, A. I. A. (2024). ANALISIS KESALAHAN FONOLOGI DALAM MAHARAH QIRA ’ AH SISWA MADRASAH IBTIDAIYAH. 07(01), 37–50.

Melisa Wulan Purnama, layli H. (2024). Toponimi Desa di Pulau Bawean Kabupaten Gresik Kajian Etnolinguistik. 8(1), 1–23. https://doi.org/10.20473/etno.v8i1.48305

Nina Adlini Miza. (2022). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 06(01).

Nur Maghfirah Estetika. (2012). Strategi Promosi Wisata Pulau Bawean melalui Event Festival Molod Bawean. Kanal: Ilmu Komunikasi, 01(01).

R. Bogdan, S.J. Taylor, D. V. M. . (2016). Introducting of Qualitative Methods. A Guidebook and Resource. John Wiley & Sons Inc.

Sri Andayani. (2021). Tipologi Bahasa Bawean Sebagai Kreolisasi bahasa Madura Dalam Identitasnya Sebagai Bahasa Hibrida. Prosiding Kongres Internasional Masyarakat Linguistik Indonesia.

Victoria A Fromkin dkk. (2000). Linguistics An Introduction To Linguistic Theory. Blackwell Publishers.

Downloads

Published

2024-11-30